Didalam solaris ada tiga file yang perlu diperhatikan dalam melakukan perubahan nama host. File yang diperhatikan adalah
1. Change file di /etc/hosts (terdapat 4 field yg bisa diisikan dalam pembuatan file ini yaitu ip,nama host,alias name dan komentar.
2. Change file di /etc/nodename (didalamnya hanya dapat diisi nama host atau ip)
3. Change file di /etc/hostname.interface (didalamnya diisi dengan ip nya)
Setelah itu baru kita reboot systemnya.
Change hostname solaris
Posted by
Miftachul Tri Prastyo Utomo
on Selasa, 16 Juli 2013
Labels:
Solaris
0 comments:
Posting Komentar